30 Soal Prediksi Soal-Soal CPNS Tes Intelegensia Umum (TIU) 2020-2021

Dalam kasus berikut ini kita akan belajar lagi yaitu membahas dan belajar mengerti  mengenai soal-soal test ujian untuk jadi PNS, untuk menambah wawasan kita, untung - untung bisa kejadian beneran (INSYAAALAH), setelah belajar mengenai soal-soal dibawah ini.

30 Soal Prediksi Soal-Soal CPNS Tes Intelegensia Umum (TIU) 2020-2021


30 Soal Prediksi Soal-Soal CPNS Tes Intelegensia Umum (TIU) 2020-2021
30 Soal Prediksi Soal-Soal CPNS Tes Intelegensia Umum (TIU) 2020-2021


Bersedia ......  Siap....  Mulai....

TES INTELEGENSI UMUM (TIU)


Soal No. 36
Kubus yang mempunyai luas 600 cm2, maka volumenya ... cm3
 A. 3
 B. 1.5
 C. 1
 D. 600
 E. 300

Soal No. 37
Ia menjadi lintah darat yang sangat terkenal di kampung itu.
Kalimat di atas termasuk majas ?.

 A. Metafora
 B. Personifikasi
 C. Simbolik
 D. Sinekdokhe
 E. Hiperbola

Soal No. 38
Nastar : Nanas =
 A. Lontong : Buras
 B. Buku: Ilmu
 C. Hari Raya : Parcel
 D. Kelapa : Santan
 E. Ketupat : Opor

Soal No. 39
Rasya membuat jadwal jaga mingguan rumah sakit untuk 3 shift: pagi, siang, dan malam. Tenaga medis yang dimasukkan dalam jadwal jaga kelompok 1 terdiri dari 5 orang dokter (Dokter A, B, C, D, dan E) dan 10 orang perawat (P1, P2, P3, P4, P5, P6, P7, P8, P9, dan P10). Setiap shift dijaga oleh 1 orang dokter dan 2 perawat. Baik dokter maupun perawat mendapat jadwal jaga secara berurutan dari A s.d. E (untuk dokter) dan P1 s.d. P10 (untuk perawat). Bila mereka memiliki jadwal lain di luar atau berhalangan, maka akan diganti oleh tenaga medis di urutan sesudahnya. Berikut jadwal kerja tenaga medis di RS lain ataupun hari libur /halangan mereka:
- Dokter A : Senin pagi dan Selasa siang
- Dokter B : Rabu siang dan dan Minggu malam
- Dokter C : Kamis malam dan Sabtu siang
- Dokter D : Jumat siang dan senin malam
- Dokter E : Selasa malam dan dan Minggu pagi
- P1: Minggu pagi
- P2: Kamis siang
- P3: Senin siang
- P4: Selasa pagi
- P5: Selasa siang
-
 A. Dokter A
 B. Dokter B
 C. Dokter C
 D. Dokter D
 E. Dokter E

Soal No. 40
Bis kota : Terminal = : Stasiun
 A. Pesawat
 B. Kereta Api
 C. Kapal
 D. Perahu
 E. Angkot

Soal No. 41
Jika saya pintar maka saya menjadi dokter. Jika saya menjadi dokter maka saya membuat resep obat.
 A. Jika saya dokter maka saya pintar.
 B. Jika saya membuat resep maka saya pintar.
 C. Jika saya membuat resep maka saya menjadi dokter.
 D. Jika saya pintar maka saya membuat resep.
 E. Hanya dokter yang boleh membuat resep.

Soal No. 42
Sekuler >< ...
 A. Kedua
 B. Duniawi
 C. Gelar pemberian
 D. Serikat
 E. Keagamaan

Soal No. 43
Canggih >< ...
 A. Sederhana
 B. Kuno
 C. Diam
 D. Terlambat
 E. Modern

Soal No. 44
Lama >< ...
 A. Kaladuarsa
 B. Nyata
 C. Selesai
 D. Baru
 E. Aktual


Soal No. 45
ACUM:
 A. Pacuan
 B. Pemacu
 C. Rujukan
 D. Peregangan
 E. Pedoman


Soal No. 46
Rasya membuat jadwal jaga mingguan rumah sakit untuk 3 shift, yakni pagi, siang, dan malam. Tenaga medis yang dimasukkan dalam jadwal jaga kelompok 1 terdiri dari 5 orang dokter (dokter A, B, C, D, dan E) dan 10 orang perawat (P1, P2, P3, P4, P5, P6, P7, P8, P9, dan P10). Setiap shift dijaga oleh 1 orang dokter dan 2 perawat. Baik dokter maupun perawat mendapat jadwal jaga secara berurutan dari A s.d. E (untuk dokter) dan P1 s.d. P10 (untuk perawat). Bila mereka memiliki jadwal lain di luar atau berhalangan, maka akan diganti oleh tenaga medis diurutan sesudahnya. Berikut jadwal kerja tenaga medis di RS lain ataupun hari libur /halangan mereka:
- Dokter A : Senin pagi dan Selasa siang
- Dokter B : Rabu siang dan dan Minggu malam
- Dokter C : Kamis malam dan Sabtu siang
- Dokter D : Jumat siang dan senin malam
- Dokter E : Selasa malam dan dan Minggu pagi
- P1: Minggu pagi
- P2: Kamis siang
- P3: Senin siang
- P4: Selasa pagi
- P5: Selasa siang

 A. Jadwal jaga Dokter A lebih banyak daripada Dokter B
 B. Dalam 1 minggu, jumlah jadwal jaga Dokter B dan C sama
 C. Jadwal jaga pada Minggu malam adalah Dokter B, Perawat 2 (P2), dan Perawat 3 (P3)
 D. Dokter B mendapat jadwal jaga di Hari Senin pagi, Rabu siang, dan Minggu malam
 E. Dokter E mendapat jadwal jaga paling sedikit dibandingkan keempat dokter lainnya


Soal No. 47
Irfan, Zidny, Hery, Rama, dan Kemal bersahabat sejak kecil meskipun mereka berbeda usia. Rama lebih muda dari Hery dan Irfan, sementara Zidny lebih tua dari Kemal. Irfan lebih muda 1 tahun dari Hery dan lebih tua 2 tahun dari Kemal. Bila umur yang paling tua adalah 16 tahun sementara umur Zidny 14 tahun dan Rama 1 tahun lebih muda dari Kemal, maka urutan yang tertua sampai yang termuda adalah....
 A. A.??????? Hery, Irfan, Zidny, Kemal, Rama
 B. B.???????? Hery, Irfan, Zidny, Rama, Kemal
 C. C.??????? Hery, Zidny, Irfan, Kemal, Rama
 D. D.??????? Hery, Zidny, Irfan, Rama, Kemal
 E. E.???????? Rama, Kemal, Hery, Zidny, dan Irfan


Soal No. 48

Nilai rata - rata tes matematika dari kelompok siswa dan kelompok siswi di suatu kelas berturut-turut adalah 5 dan 7. Jika nilai rata - rata di kelas itu adalah 6,2; maka perbandingan banyak siswa dan siswi adalah ...
 A. 04.05
 B. 03.05
 C. 03.04
 D. 02.05
 E. 02.03

Soal No. 49
Sulit >< ...
 A. Longgar
 B. Rapat
 C. Ringan
 D. Mudah
 E. Enteng


Soal No. 50
Jika pq ? 0, dan p = 1/6 q, , maka rasio perbandingan antara p dan 3q adalah ?
 A. Jan-18
 B. 01-Mar
 C. 01-Feb
 D. 2
 E. 18



Soal No. 51
137, 149, 161, 175, 189, 201, ....
 A. 213, 225
 B. 213, 227
 C. 215, 227
 D. 215, 229
 E. 227, 229



Soal No. 52
Balok yang mempunyai panjang 2 m, lebar 30 cm, dan tingginya 10 cm, maka volumenya ... m3
 A. 0,006
 B. 0,06
 C. 0,6
 D. 6
 E. 60


Soal No. 53
LUPA : PULA : PALU
 A. RONA : ONAR :NANAR
 B. KAKI : KUKU : KAKU
 C. PASI : SAPI : ISAP
 D. PAPA : PIPI : PIPA
 E. GALA : LAGA : AGAK


Soal No. 54
Antipati >< ...
 A. Bertahan hidup
 B. Simpati
 C. Lekas mati
 D. Setuju
 E. Melawan

Soal No. 55
Rasya membuat jadwal jaga mingguan rumah sakit untuk 3 shift, yakni pagi, siang, dan malam. Tenaga medis yang dimasukkan dalam jadwal jaga kelompok 1 terdiri dari 5 orang dokter (dokter A, B, C, D, dan E) dan 10 orang perawat (P1, P2, P3, P4, P5, P6, P7, P8, P9, dan P10). Setiap shift dijaga oleh 1 orang dokter dan 2 perawat. Baik dokter maupun perawat mendapat jadwal jaga secara berurutan dari A s.d. E (untuk dokter) dan P1 s.d. P10 (untuk perawat). Bila mereka memiliki jadwal lain di luar atau berhalangan, maka akan diganti oleh tenaga medis diurutan sesudahnya. Berikut jadwal kerja tenaga medis di RS lain ataupun hari libur /halangan mereka:
- Dokter A : Senin pagi dan Selasa siang
- Dokter B : Rabu siang dan dan Minggu malam
- Dokter C : Kamis malam dan Sabtu siang
- Dokter D : Jumat siang dan senin malam
- Dokter E : Selasa malam dan dan Minggu pagi
- P1: Minggu pagi
- P2: Kamis siang
- P3: Senin siang
- P4: Selasa pagi
- P5: Selasa siang

 A. Dokter A, Perawat 8 (P8), dan Perawat 9 (P9)
 B. Dokter B, Perawat 1 (P1), Perawat 2 (P2)
 C. Dokter B, Perawat 1 (P1), dan Perawat 10 (P10)
 D. Dokter D, Perawat 4 (P4), dan Perawat 5 (P5)
 E. Dokter E, Perawat 7 (P7), dan Perawat 9 (P9)



Soal No. 56
Angka romawi XIX jika ditulis dengan lambang bilangan asli adalah
 A. 21
 B. 19
 C. 18
 D. 16
 E. 14


Soal No. 57
1. Dita mempunyai seorang pacar
2. Pacarnya itu bernama Joko
3. Ia belajar di luar negeri
Jika ke tiga kalimat ini disambung, bentuk yang paling baik adalah
 A. Pacar Dita, ia bernama Joko, belajar di luar negeri
 B. Pacar Dita, belajar di luar negeri, bernama Joko
 C. Pacar Dita bernama Joko, ia belajar di luar negeri
 D. Pacar Dita yang bernama Joko belajar di luar negeri
 E. Pacar Dita, Joko, belajar di luar negeri


Soal No. 58
Fisik >< ...
 A. Psikis
 B. Mental
 C. Watak
 D. Kasar
 E. Kepribadian


Soal No. 59
Asli >< ...
 A. Alami
 B. Fiksi
 C. Palsu
 D. Pergi
 E. Licik


Soal No. 60
KONSTAN : STAGNAN =
 A. MADU : MANIS
 B. BERUANG : BUAS
 C. UNGGAS : BURUNG
 D. MOLUSKA : BERSEL
 E. SAPI : LEMBU


Soal No. 61
XIII + XXIX =
 A. XLIII
 B. XLII
 C. XLI
 D. LII
 E. LIII


Soal No. 62
SELAMAT : BAHAYA : HATI-HATI :...
 A. Peragi : kebuasaan : nasehat
 B. Berhasil :soal : tekun
 C. Rajin : malas : berlatih
 D. Ramah : musuh : benci
 E. Gagal : ujian : bodoh



Soal No. 63
XLVIII - XV =
 A. XXXIII
 B. XXIII
 C. XXXV
 D. XXXII
 E. XXII


Soal No. 64
40, 39, 37, 40, 36, 31, ..., ...
 A. 37
 B. 36
 C. 35
 D. 34
 E. 33


Soal No. 65
5, 7, 12, 19, 31, 50, ....
 A. 81, 131
 B. 81, 121
 C. 71, 121
 D. 71, 131
 E. 131, 181





>> 35 Soal Prediksi Soal-Soal CPNS Tes Karakteristik Pribadi (TKP) 2020-2021 <<
Previous Post
Next Post
Related Posts